Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Hanya diminta untuk sabar

Bayar hutang dengan nulis blog, Hari ini usia kandungan saya 41 minggu 2 hari, hihi.. dan rizal junior masih menikmati masa2 di dalam rahim ibu. Umumnya ibu2 melahirkan di usia 36 sd 38 minggu, but no worry, kata dokter saya, Rukmono, jangan dengarkan kata orang, lah wong sing ngrasakke kowe. Berita baiknya alkhamdulillah kami berdua sehat dan akhirnya saya gak diet lagi setelah 3 minggu diet nasi .. phew. Lalu apa pelajarannya ? Menarik nih, ketika saya kesana kemari diajak diskusi dan ditanya usia kehamilan, saya dinasehatin atau di judgement   kalau harusnya jalan, ngepel, dsbg, kalau sudah begitu saya jawab Amin doa2 yang begitu luar biasa dan saya balas senyuman.  Karena sebetulnya jauh2 hari yaitu semenjak trimester 2 saya sangat suka jalan - jalan, pagi hari ketika shalawat Shubuh berkumandang saya mengantar suami saya bekerja sampai dengan shelter bus kemudian pulang sendiri kira2 setiap hari 300m. Seminggu sekali saya juga selalu berenang, meskipun pilihan kolam re

life after married

Terimakasih gusti Allah, sudah memberikan anugerah yang tidak bisa diungkapkan dengan kata-kata Adisutjipto, bandara tempat kami bertatap muka pertama kalinya setelah sekian lama kenal. Masa penjajakan kurang lebih 2 tahun karena saat itu paksu kerja di luar Jawa jadi LDR.  Sama-sama pernah jatuh cinta lalu bubar karena gak cocok memutuskan saya untuk langsung tanya di bulan keempat setelah perjumpaan pertama, mau dibawa kemana nih hubungan kita. Tepatnya setahun berikutnya paksu beserta keluarga bertandang ke rumah melamar saya. Setahun galau ? ia, menunggu kepastian ya lumayan, tetapi gak saya ambil pusing deh. saya tetap bekerja di UGM, intinya gak mau ketergantungan.  Bahkan, saya sudah buat deadline kalau belum ada tanda2 keseriusan sampai bulan ... maka ikhlaskan.  Curhat kemana ? menyerahkan pada Allah curhat ke orang tua, kenapa ? karena setelah saya pernah dijebloskan dalam aliran sesat (baca nii kw ix) oleh ex sahabat, ikatan saya kepada keluarga dan agama jauh leb

Tas Kulit Merah Terang

Semahal kulitnya Seterang merahnya -------------------------- Tas Kulit pesanan seorang customer yang sudah kenal lama, dan ingin request dengan super size bayangkan panjangnya 50cm. Alih-alih agar bisa muat banyak dan bisa dibonceng motor, dia minta ditambah selempang . Aku agak khawatir dengan hasilnya, khawatir kebesaran dan yang pakai kurang berkenan. Begini suka duka custom jahit, menerka2 selera konsumen Tas pun jadi, dan Alkhamdulillah dia suka . Kira kira 2 bulan kemudian, dia mengkontakku, katanya rit nya rusak. Dengan sigap aq jemput rejeki, tak mau kalah dengan ayam berkokok disaat pagi, maupun kucing menyambar tikus saat malam. Aq menjemputnya, membuktikan komitmenku untuk menjaga kualitas . Saat itu usia kandunganku 2 bulan, lengkap dgn hawa mual ogah2an makan, berbaju seadanya krn agak pusing, aq bertandang ke workshop fashion customerku. . dan memang begitu, ternyata rit nya rusak karena seret. pengrajin tas kulit langgananku pasti sdg s