Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2015

Greenhost Hotel Prawirotaman Review

Gambar
 Some days ago, my friends said that she was trying a new concept hotel that is greenhost boutique hotel. Then i was so contaminated by the testimoial. But Happiness made me feel miserable sometimes because the price is IDR 450K/night then i forget that things for a while until one day i opened discount portal for Indonesian. Surprisingly, Greenhost hotel are offering discount promo the deal is IDR 350K/night. Definitely book for a night. Im curious what makes greenhost so special because almost everyone in whole of home town talking about it. First time i came in greenhost i found the new experience of stay in hotel because from outside there just a building without wall painted like a unfinished building. Then i put my card room in third floor (fyi : i was request a white room in upstairs). In my own experiment i was serviced by kendra (name of receptionist, if im not wrong) and i think she's doesnt greeted me well because before I came to hotel i had the phone with the

Spa di Hotel Gallery Prawirotaman

Gambar
Atas sebuah invitation dari seorang sahabat kami mencicipi spa di hotel yang baru berumur jagung yaitu satu tahun. Letaknya di Jalan Prawirotaman gang kedua. Paket yang kami ambil adalah paket couple sehingga ruangan spa juga luas dan dilengkapi dengan kamar mandi dalam (bath up). Durasi spa hampir 3 jam meliputi massage, scrub, totok wajah, dan spa. Yang disayangkan adalah pelayanan yang harus by order (jadi tidak bisa mendadak datang). Reservasi harus dilakukan karena terdapat 2 versi yaitu jam 11 dan jam 15. Karena sebelumnya saya tidak tahu maka terpaksa saya pulang, hehe. Kalau dibandingkan dengan refleksi atau pijat dengan lengganan saya tentu beda jauh. Tetapi kenyamanan ruangan dan service yang diberikan gallery prawirotaman hotel (spa) sangat oke. Selepas spa kami disuguhin lemon ice dan serai. Oia hotel ini masih baru sehingga ketika spa, bukannya bau aroma therapi tapi justru bau cat :p

Perjalanan Yogya - Banjarmasin - Tanjung Tabalong

Setelah melangsungkan perhelatan akbar yaitu pernikahan :p saya hijrah ke Kalsel tepatnya di Tanjung Tabalong. Kota ini ditempuh 6 jam dari syamsodin noor airport. Sesampainya di bandara kami dijemput travel yang sudah di booking sebelumnya. Kami memesan 3 seat karena barang bawaan kami yang banyak, untungnya gak kena charge karena @20 kg pas. Kota Banjarmasin kurang lebih ditempuh 1 jam dari bandara. Rutenya (kalau salah mohon dibetulkan yak) Banjar baru - Martapura - Banjarmasin.  Kai saya berasal dari Martapura, mata pencahariannya berjualan perhiasan. Bayangan saya Martapura itu dipenuhi sungai2 dan rumah kayu, ternyata gak gitu2 amat. Sederet jalanan ini justru dipenuhi dengan Masjid dan pusat perbelanjaan. Kapan2 kalau sudah jalan2 kesana saya bakal post ^^. Seiring mobil meluncur dan suasana semakin sunyi saya pun tidur dan bangun2 sudah 4 jam perjalanan. Tibalah kita di Kandangan. Travel berhenti untuk mampir warung dan shalat maghrib. Saya beli ayam kampung dan nasi

Keadaan Setahun Setelah Fisioterapi Akibat Impaksi

Pada artikel sebelumnya saya bercerita tentang asal muasal operasi bius total terapi kemudian karena parastesi lidah (mati rasa) berlanjut fisioterapi. Setelah melakukan fisioterapi selama 4 bulan berturut-turut (1 minggu sekali) jadi total 8 kali.  Karena saya bekerja maka saya mengambil jadwal fisioterapi malam yaitu mulai pukul 18.30 di RS Hidayatullah Yogyakarta. Saya antri bersama dengan simbah-simbah yang rata-rata struk dsbg (jadi kalau antri saya plg muda) :p Kemudian setelah berkali-kali terapi ternyata tidak ada perubahan signifikan sehingga saya di rujuk ke dokter syaraf RS Hidayatullah.  Saya pun mengambil jadwal malam dan saya agak kecewa dengan pelayanan dokter syaraf tersebut karena antrian yang sampai malam saya baru dipanggil pukul 10 malam dan suasana sudah tidak kondusif.  Dokter tersebut langsung menyuntik saya tanpa pemberitahuan (yang menyuntik perawatnya atas perintah dokter). Saya pun kaget dan bertanya tentang zat yang di suntikkan karena saya ada riw